Results 1 to 4 of 4

Thread: Kia Ingin Pelajar Indonesia Ikuti Kemajuan Industri Otomotif

  1. #1
    Junior Member
    Join Date
    Jun 2015
    Posts
    15
    Post Thanks / Like

    Kia Ingin Pelajar Indonesia Ikuti Kemajuan Industri Otomotif


    RAJAMOBIL.COM, Jakarta - Tidak hanya fokus pada penjualan mobil, namun Kia juga peduli terhadap pendidikan. Hal itu di wujudkan Kia dengan memberikan satu unit transmisi mobil kepada SMK Darussalam.


    Sebanyak 100 siswa dan siswi dari SMK yang berasal dari Cilacap, Jawa Tengah ini mengunjungi dua tempat fasilitas Kia di Indonesia, yakni Bengkel Kia Mobil Indonesia Sunter dan Kia Training Center.


    Dalam kegiatan tersebut para siswa diajarkan untuk mengenal proses pelayanan dari tahap awal sampai dengan tahap akhir. Selain itu, mereka juga mengunjungi Kia Training Center untuk mendapat penjelasan mengenai teknologi mesin yang diaplikasikan pada kendaraan Kia.


    "Melalui kegiatan ini, kami berharap dapat membuka wawasan para pelajar SMK Darussalam akan dunia otomotif yang tumbuh kian pesat,” ujar General Manager Service Division PT Kia Mobil Indonesia Ari T Soeharto dalam keterangan resmi yang diterima Rajamobil.com.


    Dengan penyerahan yang dilakukan Kia tersebut diharapkan dapat berguna untuk menambah wawasan dan pengetahuan terkait dunia otomotif. Sehingga diharapkan para pelajar SMK Darussalam dapat menghadapi tantangan dunia otomotif yang semakin berkembang pesat.

    sumber

  2. #2
    Junior Member
    Join Date
    Jun 2015
    Posts
    20
    Post Thanks / Like
    Wah mantap kia hahaha bener2 menjual deh mereka kalau dengan teknik ini
    pasti akan selalu dikenang mereka. jago dah
    prospek bisnis jual trailer, truck mixer atau karoseri trailer bagus nggak ya?

  3. #3
    Junior Member
    Join Date
    Feb 2016
    Posts
    1
    Post Thanks / Like
    Nah ini dia yang diperlukan, harusnya ada kesadaran untuk bisa memajukan industri negeri sendiri daripada terus bergantung untuk import. Sehingga nantinya bisa menyerap banyak SDM untuk bekerja dan kualitas produk bisa digunakan dalam negeri dan bisa menembus pasar dunia. Harus adanya langkah konkret dalam menciptakan SDM yang mempunyai spesialisasi pekerjaan yang baik, terutama di Jakarta sebagai ibu kota Indonesia
    Informasi mengenai lowongan kerja gratis di Jakarta bisa anda lihat di ideaconsulting.co.id

  4. #4
    Junior Member
    Join Date
    Jun 2016
    Location
    indonesia
    Posts
    3
    Post Thanks / Like

    Server sponsored by SyokHost.Com

    Server sponsored by SyokHost.Com

    Server sponsored by SyokHost.Com

    Server sponsored by SyokHost.Com
    Quote Originally Posted by ideacenter View Post
    Nah ini dia yang diperlukan, harusnya ada kesadaran untuk bisa memajukan industri negeri sendiri daripada terus bergantung untuk import. Sehingga nantinya bisa menyerap banyak SDM untuk bekerja dan kualitas produk bisa digunakan dalam negeri dan bisa menembus pasar dunia. Harus adanya langkah konkret dalam menciptakan SDM yang mempunyai spesialisasi pekerjaan yang baik, terutama di Jakarta sebagai ibu kota Indonesia
    Saya setuju, terlebih Indonesia termasuk negara yang potensial. Mungkin banyak SDM-nya yang belum dapat kesempatan saja, berita ini merupakan berita baik yang harus banyak dimuat dalam koran ataupun portal berita.
    SIPerubahan.com - portal berita online indonesia yang menyajikan ragam berita segar dan hangat seputar dunia politik dan ekonomi

Members who have read this thread: 0

There are no members to list at the moment.

Posting Permissions

  • You may not post new threads
  • You may not post replies
  • You may not post attachments
  • You may not edit your posts
  •